10/17/2015

Kosakata Bahasa Inggris Sehari- Hari Tentang Alam Dan Artinya

Penguasaan vocabulary merupakan hal yang utama dalam penguasaan bahasa Inggris. Pada tulisan berikut ini saya akan menyajikan vocabulary tentang alam sekitar dan lingkungan kita. Dengan mempelajari ini, diharapkan dapat menambah kosakata anda dalam bahasa Inggris.

Archipelago
Kepulauan

Earth
Bumi

Island
Pulau

World
Dunia

Ocean
Samudra

Sea
Laut

Gulf
Teluk

Promontory
Tanjung

Strait
Selat

Beach
Pantai

Lake
Danau

River
Sungai

Bank
Tepi sungai

Land
Daratan

Field
Ladang

Mountain
Gunung

Hill
Bukit

Slope
Lereng

Cliff
Tebing

Canyon
Jurang

Peak
Puncak

Lava
lava

Crater
kawah

Volcano
Gunung Merapi

Valley
Lembah

Marsh
Rawa

Stream
Parit

Drainage
Selokan

Pool
Kolam

Pond
Empang
Spring
Mata Air

Waterfall
Air Terjun

Cave
Gua

Forest
Hutan

Jungle
Hutan Rimba

Protective Forest
Hutan Lindung

Forester
Penjaga Hutan

Forest Fire
Kebakaran Hutan

Sanctuary
Cagar alam

Park
Taman

Meadow
Padang Rumput

Coral
Kerikil

Top Soil
Humus

Mud
Lumpur

Ash
Abu
Natural disaster
Bencana Alam

Storm
Badai

Earth-quake
Gempa Bumi

Erosion
Tanah longsor

Cyclone
Angin Puyuh

Typhoon
Angin Topan

Pollution
Pencemaran

Rubbish
Sampah

Cloud
Awan

Lunar Eclipse
Gerhana Bulan

Solar Eclipse
Gerhana Matahari

Wave
Ombak

Rainbow
Pelangi

Sunrise
Matahari Terbit

Sunset
Matahari Tenggelam









Demikian vocabulary bahasa Inggris sehari- hari tentang alam. Semoga bisa menambah kosakata anda dalam bahasa Inggris. Apabila anda membutuhkan versi worksheet nya, bisa mengunduh melalui link ini.  Bila ada pertanyaan seputar tulisan saya diatas bisa mengisikan di kolom komentar di bawah ini. Terima kasih. Semoga bermanfaat.

No comments:

Post a Comment